Tutorial Blogger Bab 1 bag 14
Sebelum melangkah lebih jauh tentang cara memasang gambar untuk header ( judul Blog ).
ada beberapa hal yang mesti di perhatikan.
1. Ketahui dulu berapa ukuran lebar Header blog kita.
caranya dalam halaman TEMPLATE buka Edit Html.
Kemudian geser tab scroll ke bawah pelan-pelan, dan cari kode dalam tag Css Seperti di bawah ini.
#header-wrapper {
width:660px;
margin:0 auto 10px;
border:1px solid $bordercolor;
}
Tulisan yang saya beri garis bawah di atas merupakan informasi ukuran lebar sebuah header. ( jika di #header-wrapper tidak menemukan ukurannya, bisa saja ukuran Outer-wrapper atau Content-wrapper menjadi patokan ukuran header.)
2. Setelah mendapatkan ukuran lebar header , maka cari gambar atau buatlah gambar untuk header kita sesuai ukuran tersebut atau kurang dari ukuran tersebut.
3. Jika anda mempunyai sofware Photoshop itu lebih bagus untuk menyimpan gambar dengan resolusi kecil namun berkualitas bagus. ( tentang menyimpan gambar dgn bantuan photoshop selengkapnya baca di sini ).
Setelah gambar untuk header telah siap. tibalah saatnya memajang atau mengirim gambar header ke dalam blog kita.
Cara Pertama
Dalam halamana TEMPLATE tekan tulisan Elemen Halaman.
Kemudian tekan tulisan Edit di pojok bawah widget header blog kita.
Setelah itu, maka akan tampil halaman seperti gambar di bawah.
Tekan link tulisan Browse. kemudian cari gambar yang ada di komputer yang telah kita persiapkan untuk gambar header .
setelah memilih gambarnya maka kita melangkah pada halaman berikut ini.
Keterangan :
Dibalik judul dan keterangan : jika ini yang kita pilih, maka judul dan Deskripsi/keterangan blog berada bersama gambar .
Selain Judul dan Keterangan : jika ini yang kita pilih, maka judul dan Deskripsi/keterangan blog tidak akan di ikut sertakan ke dalam gambar alias tersembunyi.
Setelah kita menentukan pemilihan, kemudian kita tekan tombol Simpan Perubahan.
Cara Kedua ( advance ).
Sebelumnya simpan dulu gambar untuk header ke web tempat penyedia penyimpanan gambar misalkan di photobucket.com atau googlepages.com ( baca di sini )
Setelah itu dalam halaman TEMPLATE buka Edit Html
Kemudian dalam kode Css cari tag #header-wrapper seperti di bawah ini.
#header-wrapper {
width:660px;
margin:0 auto 10px;
border:1px solid $bordercolor; }
setelah ketemu tambahkan kode dan alamat url gambar diantara kode tersebut . ( jangan di copy paste kode di bawah )
penambahan alamat Url gambar, seperti yang saya pertebal dan akan terlihat seperti ini.
#header-wrapper { background: url(http://i120.photobucket.com/albums/o190/jaloewig/gam-14.jpg)
no-repeat left top;
height:200px; width:660px;
margin:0 auto 10px;
border:1px solid $bordercolor;
}
ganti url ( http://i120.photobucket.com/....) dengan alamat url gambar kamu. misal url ( http://alamat gambar kamu ) . sedangkan properti dan nilai height:..px - merupakan ukuran tinggi sebuah gambar lebih baik di definisikan saja.
Setelah itu langkah selanjutnya apakah judul dan deskripsi ( judul dan keterangan ) blog ingin di ikut sertakan atau tidak ? jika tidak ingin di ikut sertakan atau ingin di sembunyikan tambahkan saja kode ini -
Display: none ;
ke dalam tag #header h1.
hasil penambahan-nya akan terlihat seperti ini.
#header h1 {
display:none;
margin:5px 5px 0;
padding:15px 20px .25em;
bla..bla
}
Begitu juga tambahkan properti dan value -
Display:none;
untuk tag #header .description -nya.
seperti terlihat di bawah ini.
#header .description { display:none;
margin:0 5px 5px;
padding:0 20px 15px;
bla..bla
}
WARNING :
Biasanya jika judul dan descripsi blog tidak di ikut sertakan, bagian Main-Wapper dan Sidebar akan ikut naik ke atas.
salah satu solusinya bisa saja kita naikan nilai
margin-top
dari tag #header-wrapper -nya.
#header-wrapper { background:$bgcolor; url(alamat url)no-repeat left top;width:660px;
margin:50px auto 10px;
border:1px solid $bordercolor;
}
menambahkan (tambahkan) nilai yang lebih tinggi pada angka yang di pertebal.
60 komentar:
join yuuukkkk
bloggerna..........
Assalamualaikum....kang terima kasih
Saya mau ganti template udah di coba tapi nggak berhasil.solusinya gimana ya!!!
Wassalam
ntar ku coba acchhh....permisiiiiiiiiiiiiiii
Makacih buanget...karena aku baru belajar bikin blog nih, jadi masihnyoba nyoba gitu
wah..
tengkyu bro..
baru kali inii pake blogger..
jadi ga ngeh..
kalo menurutku sih..
flexible banget kalo pake wordpress..
hehe..
nutune.blogspot.com
Info yang bagus... Maju terus Blogger Indonesia
Mantabbb
thanx bwt tutorialnya, tp saya msh g tw cara bwt membuat header penuh kanan-kiri. tolong bantu saya...
@widnyana
maksudnya gmana mas ?? sampai kesamping layar komputer
Ukuran gambar buat yang di atas berapa besar sih kak? kalau sempat mampir2 dan komen di blogku yah.. kacamatacepi.blogspot.com
ok bro di coba dulu
mantap boleh ku coBa,Broo....
thanks ya bro lam knal aja
lam kenal mas......
thx.. tutorialnya...
mantab..^^
thanks mas mantap,,,
saya coba di
http://www.wansbook.co.cc/
btw,, template na keren...
@ the onli one
makacih jg atas kunjuganya
thanks buat tutorialnya, saya coba dlu ya mas... :)
onjor.blogspot.com
Bisa dicoba ney....
Makasih tutornya....
Salam blogger and happy blogging...
terimakasih banyak atas informasinya sobat, ini akan sangat berguna untuk kita semua Job Feed Aggregator, General Forum Discussion
salam
tukeran link yukz
wah, thanks banget gan infonya..
kunjung balik ya..
kalau ingin image header kita nempel ke atas bisa gak Mas? jadi gak ada celah kosong diatas image header
Mkasih infonya..ikut baca2.
thanks tutor-nya....sangat bermanfaat..nnt aku coba..
hey jgn lupa berkunjung ke blog ku ya..
http://cool-community.blogspot.com/
- Ramalan Zodiak Mingguan
- Free download Games n Software
trimas atas tipnya..mantap
Nice info gan, dicoba dulu.
Kalau mau menambahkan dua atau lebih gambar bisa gak gan????
trimz info y. . .sip. . pokoe. . sukses selalu. .
Halo, saya kesulitan mencari #header-wrapper, di template saya ga ada... oh ya, saya gagal mendaftar google adsense karena alasan sebagian besar tulisan saya berbahasa indonesia. Bagaimana cara mengatasi dan mendaftar ulang? tx
thx..
hot info..
Briptu norman menggila,masyarakat ikut gila..
http://www.youtube.com/watch?v=TAgpL2zkLIw
kang, saya minta bantuan...tlong kasih koment k blog sya..pa ja yg kurang ..soalnya saya btuh pnilaian dri orang lain..trmksh...
ni nma blognya..
ilmupastiyana.blogspot.com
mklum bru bkin...
thanks broo
pemisi gan......
trik nya lmayan jga!!
IKUT NIMBRUNG AH....
Gan dah di coba tapi napa ilang ea judulnya...
Istilah Judulnya ketiban ama Gambar....
Maaf mash newbie bgt nie ...
thx para bloger cmua ... : )
http://adf.ly/1sxl9 << silahkan masuk
kok gag ketemu sih gan kode yang
#header-wrapper {
width:660px;
margin:0 auto 10px;
border:1px solid $bordercolor; }
apa harus di expand widgetny dulu?
Mau ta coba neh mas..mudah2am berhasil ya...
tx ut infonya
makasih Infonya..
trimakasi informasinya....
makasih yah atas infonya
kurang puas...ni gman?
w masih blajar ni gan tolong bantu buat ngedit blog w biar lebih enak aja di liat
https://brandalanunso.blogspot.com
thanks for ur informations..
Hi guys.. now, i will inform you about a good website..
it's about blogger tutorials for beginners.. You can get the informations from how to make a blog up to how to optimalization your blog so you can get the high visitors traffic.
Oke.. Click this link to go to that website..
http://bloggertutorialsfornewbie.blogspot.com
thanks for your attention..
And i'm sorry for promotion here.. Hehe
Assalamu'alaikum....... edit temlate html kok g sama ya dengan panduanya. solusinya gmn?
bagus.. bagus,,..
maksihya atas informasinya
azari2extream.blogspot.com
asololeee
terima kasih postingannya. saya dapat ilmu baru..
angel
di coba...
adrafter43.blogspot.com
susah banget boss
bantu dong boss
thanks ya gan artikelnya semoga bermanfaat bagi newbie
keren join www.farhan1775.blogspot.com
mkasih gan infonya bermanfaat sekali buat ane.............
Thanks Infonya bang
makasih banyak infonya yah..
informasi yang sangat bermanfaat
akan kucoba.. maksih yah..
siip dicoba
Post a Comment
" Apapun Yang Dapat Anda Lakukan, Atau Ingin Anda Lakukan Mulailah
Keberanian Memiliki Kecerdasan, Kekuatan Dan Keajaiban Di Dalam-nya"
Makacih Atas Komentar-Nya